Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2021

Perawatan Sistem Komunikasi VoIP

  Jenis - Jenis Perawatan Sistem Komunikasi VOIP Perawatan adalah suatu aktivitas untuk memelihara, menjaga, dan mengadakan perbaikan atau penggantian yang diperlukan. Pada bahasan kali ini, kita akan membahas tentang Perawatan Komputer Terapan. Jenis-jenis perawatan sistem nya yaitu : A.Memeriksa Kinerja Piranti Sesuai Fungsi Pada Manual. B.Membersihkan dan Menyimpan Log Kerja Peralatan C.Melakukan Backup D.Melakukan Pengembalian Konfigurasi/Restore Hasil Backup. Langkah - Langkah Perawatan Sistem Komunikasi VOIP A. Memeriksa Kinerja Piranti Sesuai Fungsi Pada Manual. Memeriksa kinerja piranti sesuai fungsi pada manual sudah menjadi kewajiban setiap para pengguna dantidak boleh dilupakan untuk selalu merawat komputer mereka dengan baik agar komputer tidak rusak danhang. Dalam memeriksa kinerja piranti tersebut supaya tidak lemot atau mengalami masalah, Ada dua sisiyang harus kita periksa yaitu dari sisi hardware dan sisi software. Berikut hal yang harus kita periksa supaya kinerja pir

Tutorial CSS: Pengenalan Dasar CSS untuk Pemula (dan Tips Belajar CSS)

  CSS adalah bahasa kedua setelah   HTML   yang harus dipelajari seorang   web developer . Pengetahuan tentang CSS sangatlah penting bagi seorang web developer, karena dengan CSS kita bisa: Halaman  landing page  yang menarik; Template atau tema blog; Mengubah PSD (Desain web) menjadi HTML; dan sebagainya. Contohnya, bagaimana tampilan facebook tanpa CSS? Mungkin bisa seperti ini: Pada artike ini, kita akan membahas pengenalan dasar CSS, seperti: Apa itu CSS? Struktur dasar CSS; Cara Menuliskan CSS di HTML; Tips Belajar CSS Mari kita mulai… Apa itu CSS? CSS  (Cascade Style Sheet)  meruapakan sebuah bahasa untuk mengatur tampilan web sehingga terlihat lebih menarik dan indah. Dengan CSS, kita dapat mengatur  layout  (tata letak), warna, font, garis, dan lain-lain. CSS pertama kali diperkenalkan oleh  HÃ¥kon Wium Lie  pada tahun 1994. Variasi atau Versi CSS Sejak awal diperkenalkan CSS memiliki beberapa variasi: CSS 1: adalah versi pertama (17 Desember 1996) CSS 2: adalah versi ke-2 (Mei

Konfigurasi Sistem Kontrol dan Monitoring

  Assalamu'alaikum wr,wb. berjumpa lagi dengan saya selaku admin dari blog ini. Kali ini saya akan melanjutkan materi dari Administrasi Sistem Jaringan yang berjudul Konfigurasi Sistem Kontrol Dan Monitoring. Ok sebelum masuk kedalam konfigurasi, saya akan menjelaskan sedikit mengenai tentang Monitoring Jaringan Monitoring jaringan adalah salah satu fungsi dari management yang berguna untuk menganalisa apakah jaringan masih cukup layak untuk digunakan atau perlu tambahan kapasitas. Hasil monitoring juga dapat membantu jika admin ingin mendesain ulang jaringan yang telah ada. Banyak hal dalam jaringan yang bisa dimonitoring, salah satu diantaranya load traffic jaringan yang lewat pada sebuah router atau interface komputer. Monitoring dapat dilakukan dengan standar SNMP, selain load traffic jaringan, kondisi jaringan pun harus dimonitoring, misalnya status up atau down dari sebuah peralatan jaringan. Hal ini dapat dilakukan dengan utilitas ping. Tujuan Monitoring Jaringan Komputer Tu